Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (PMD) Maros, Idrus mengatakan setelah pihaknya mendapat informasi itu, langsung saja menggelar pertemuan dengan pihak desa.
“Kegiatan ini akan dibatalkan. Saya sudah komunikasi dan akan melakukan pertemuan di tingkat desa,” kata Idrus.
Sementara itu Camat Tanralili, Sudarmin menuturkan bahwa sampai saat ini pihaknya belum memberikan izin acara fashion show waria di wilayahnya.
“Kalau saya tidak akan memberikan izin,” katanya.
(mir/kid)
[Gambas:Video Suara-News]